Perbedaan MB dengan Mb



Pernahkah kalian beli atau berlangganan internet di salah satu ISP,
Tulisannya 1Mbps namun pas download cuma 100KBps?

Merasa ditipu?
Merasa dibohongi?
STOP BERPIKIR SEPERTI ITU!

Kenapa?
Karena mereka tidak sepenuhnya berbohong, coba perhatikan pada iklan-iklan tersebut, mereka menggunakan Mbps bukan MBps.
-Ah apa bedanya?

Jelas beda,
Mbps = Megabit per Second
MBps = Megabytes per Second

Terus apa masalahnya?
Masalahnya adalah 1 Bytes = 8 bit.

Jika pada iklan tertulis "Kecepatan internet 1Mbps"
Berarti tinggal hitung saja,
1Mb = 1024 Kb (bit)
1024/8
=128KBps

Jadi kecepatan 'nyata'nya adalah 128KB/s
Share on Google Plus

About Novan Vandamma

Dota 2 Player, and a computer enthusiast. Just spending time by posting about something useful.
    Blogger Comment

0 komentar :

Posting Komentar